Usianya belum genap 30 Tahun namun tidak menghalangi dosen muda satu ini untuk melanjutkan studi. Mu'izzuddin, dilahirkan di Serikembang Lulusan S1 Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya Tahun 2010, Magister Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya Tahun 2013, merupakan dosen tetap Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya.
Ayah Dzaka Afnan dan Wasim Tsaqif ini sedang melanjutkan studi S3 di Program Doktor Ilmu Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (UGM). Muiz (panggilan akrabnya) kuliah dengan memperoleh Beasiswa Unggulan Dosen Indonesia (BUDI) yang merupakan sinergi antara Kementerian Riset, Teknologi dan Perguruan Tinggi dan LPDP.
Untuk memperoleh beasiswa ini ada beberapa kriteria antara lain:
1. Memiliki NIDN dan tugas belajar dari PTN/PTS
2. Lulus seleksi PTN tujuan
3. Seleksi merupakan kolaborasi tim Kemristekdikti dan LPDP
4. Penetapan penerima
5. Pembekalan
Ayah Dzaka Afnan dan Wasim Tsaqif ini sedang melanjutkan studi S3 di Program Doktor Ilmu Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (UGM). Muiz (panggilan akrabnya) kuliah dengan memperoleh Beasiswa Unggulan Dosen Indonesia (BUDI) yang merupakan sinergi antara Kementerian Riset, Teknologi dan Perguruan Tinggi dan LPDP.
Untuk memperoleh beasiswa ini ada beberapa kriteria antara lain:
1. Memiliki NIDN dan tugas belajar dari PTN/PTS
2. Lulus seleksi PTN tujuan
3. Seleksi merupakan kolaborasi tim Kemristekdikti dan LPDP
4. Penetapan penerima
5. Pembekalan
Sebagai informasi, Program S3 Ilmu Manajemen FEB UGM merupakan satu-satunya di Indonesia yang telah memperoleh akreditasi AACSB International, pendidikan akan ditempuh dengan waktu tempuh sampai dengan empat tahun.
Tahapan tes di Program Studi S3 Ilmu Manajemen FEB UGM terdiri atas:
1. Seleksi administrasi dengan IPK > 3,25, TOEFL 500, TPA 550
2. Seleksi substansi akademik yaitu paparan proposal penelitian, wawancara dan kemampuan bidang ilmu manajemen.
Berikut daftar riwayat hidup singkat Mu'izzuddin, S.E, M.M.
Personal Data
Name : Mu'izzuddin
Education and Qualifications
2016-Now Universitas Gadjah Mada
Doctoral Program
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Scholarship by Kemristekdikti and LPDP RI (BUDI DN)
2011-2013 Universitas Sriwijaya
Magister Management
(3.88 out of 4.00 scale)
2006-2010 Universitas Sriwijaya
Bachelor of Economicss in Management with honors
(3.55 out of 4.00 scale)
Partial scholarship by General Directorate of Higher Education (DIKTI)
Ministry of Education and Culture
2002-2005 SMA N 19 Palembang
Applied Science
Work Experience
Organization
Tahapan tes di Program Studi S3 Ilmu Manajemen FEB UGM terdiri atas:
1. Seleksi administrasi dengan IPK > 3,25, TOEFL 500, TPA 550
2. Seleksi substansi akademik yaitu paparan proposal penelitian, wawancara dan kemampuan bidang ilmu manajemen.
Berikut daftar riwayat hidup singkat Mu'izzuddin, S.E, M.M.
Personal Data
Name : Mu'izzuddin
Education and Qualifications
2016-Now Universitas Gadjah Mada
Doctoral Program
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Scholarship by Kemristekdikti and LPDP RI (BUDI DN)
2011-2013 Universitas Sriwijaya
Magister Management
(3.88 out of 4.00 scale)
2006-2010 Universitas Sriwijaya
Bachelor of Economicss in Management with honors
(3.55 out of 4.00 scale)
Partial scholarship by General Directorate of Higher Education (DIKTI)
Ministry of Education and Culture
2002-2005 SMA N 19 Palembang
Applied Science
Work Experience
2013-Now
|
Lecturer, Faculty of Economics, University of Sriwijaya
|
Feb-
Nov 2012
|
Staff ICT and Registration, The 13th MIICEMA (Malaysia- Indonesia
International Conference on Economics, Management and Accounting), Palembang
|
Jun-
Feb 2012
|
Consumer Sales Officer, BRI Islamic Bank (PT Bank BRISyariah)
|
Organization
2014-2016
|
Head
of Islamic Economics Division, Himpunan Pengusaha Muda Indonesia
(HIPMI) Wilayah Sumatera Selatan
|
2010-2013
|
General
Secretary, Masyarakat Ekonomi Syariah
(MES) Wilayah Sumatera Selatan
|
2012-2014
|
Member,
National Federation of Neuro
Linguistic Programming, Florida, USA
|
2010-2012
|
Chairman,
Dewan Pertimbangan Nasional Forum
Silaturahim Studi Ekonomi Islam
|
2008-2010
|
President,
Pengurus Nasional Forum Silaturahim
Studi Ekonomi Islam (FoSSEI)
|